15 March 2012

Cara Cepat Menghapal 12 Tenses Umum

SatriaBone-Menghafal 12 tenses yang umum di gunakan di dalam bahasa inggris bukanlah perkara yang gampang bagi saya. Bahkan, mungkin juga bagi anda semua juga sama seperti saya kesulitan untuk menghafalnya... tapi setelah mendapat tips dari dosen bahasa inggris jawabannya berubah menjadi SANGAT GAMPANG dan MUDA. karena alasan itulah saya ingin membantu teman teman melalui trik ini langsung saja ke TKP.....

Langkah:
1. Lihat tulisan yg di lingkari pada tabel kolom pertama bukan barisnya ya.
2. Kita hanya mengganti kata present tersebut , menjadi past atau future.
3. Jadi kita hanya perlu mengingat kolom pertama maka, 12 tenses yang umum di gunakan pun akan mudah dan cepat kita hapal....
4. Selamat anda telah hafal 12 tenses dalam 5 menit bahkan, mungkin kurang dari 5 menit....
Selamat mencoba dan semoga bisa menguasai bahasa inggris dan bisa jadi guru/dosen yg bermutu...... yg terakhir jangan lupa komennya sobbbb,......

2 komentar:

  1. Anonymous4/04/2012

    itu sih cuma menghafal judulnya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Saya kan nggk bilang Rumusnya Bro... hehehe thanks udah mampir...

      Delete

"Ingat !!! Jangan Hanya Bisa Berkomentar, Berikanlah Solusi Dari Komentar Anda. Thanks"

Recent Posts